Detail Permohonan
- nomor permohonan: D002014043413
- tanggal permohonan: 24 Sep 2014
- status permohonan: Didaftar
Detail Pengumuman
- nomor Pengumuman: BRMA4616
- tanggal Pengumuman: 07 Dec 2016
Detail Pendaftaran
- nomor pendaftaran: IDM000566093
- tanggal pendaftaran: 09 Mar 2017
Detail Lainnya
Kelas Nice
bagasi (baggage), tas, tas kantor, dompet wanita, dompet, dompet kunci yang terbuat dari kulit, kalung dan tutup pelindung untuk hewan, kantong gendongan untuk membawa bayi, koper [bagasi], kotak-kotak dari kulit atau kulit imitasi (leatherboard), Kulit dan kulit imitasi, kulit mentah, payung hujan, payung matahari dan tongkat- tongkat, peralatan kuda dari kulit dan cambuk, perangkat untuk bepergian, tas jata untuk belanja, tas kecil perlengkapan kosmetiklmandi untuk bepergian, tas pakaian untuk bepergian, tas untuk kunci, tas-tas yaitu ransel, tas tangan, tas pantai, tas untuk bepergian, tas belanja beroda, tas olahraga
alas kaki, baju atasan tak berlengan (vest tops), baju/kaos polo, bulu binatang [pakaian], celana Bermuda, celana panjang, celana pendek untuk gym, dasi, ikat kepala [pakaian], ikat pinggang, jaket, jaket bulu (parkas), jaket olah raga, jubah tak berlengan (chasubles), kaos oblong (t-shirt), kaus kaki, kaus kaki panjang, kemeja, Pakaian, pakaian dalam, pakaian dari kulit atau kulit imitasi, pakaian longgar dipakai di atas baju tidur (dressing gowns), pakaian olah raga, pakaian renang, paku untuk sepatu sepak bola, pet, piyama, piyama baby doll, sandal (slippers), sarung tangan, sepatu pantai, sepatu boot untuk ski atau sepatu olah raga, sol untuk alas kaki, syal (pakaian), tadah liur, bukan dari kertas, tutup kepala
alat pemukul bergagang pendek untuk berrnain tenis (tennis paddles), alat pengontrol untuk konsol permainan, alat penyangga bola golf (golf tees), alat-alat senam, aparat permainan video dan joystick, bantalan pelindung [bagian dari pakaian olah raga], bola mainan, hiasan pohon natal, kecuali barang- barang penerangan dan gula-gula, kartu main, karung tinju (punching bags), Mainan-mainan, meja bilyar, tongkat snooker dan bola bilyar, otopet [mainan], papan peluncur olah raga laut (surfboards), papan permainan, patung kecil (figurine) mainan, pelindung siku [alat olah raga], pelindung lutut [alat olah raga], pelindung tulang kering [alat olah raga], pemukul bola untuk permainan, perlengkapan memancing, pohon natal dari bahan sintetis, sabuk untuk olah raga, sabuk renang, sarung tangan untuk permainan dan olah raga, sepatu luncur di atas es dan sepatu roda, sepatu salju, ski, tas tenis dan alat-alat olah raga, tas untuk tongkat golf
aromatik [biang minyak], bahan pengawet kulit [penggosok], bahan pengecat rambut, bahan-bahan pemeliharaan gigi, campuran bunga kering dengan rempah-rempah (pot-pourri), deodoran, kain pembersih yang diresapi dengan deterjen untuk membersihkan, krim untuk kulit hewan, krim untuk tubuh dan wajah, lipstik, losion yang tidak mengandung obat, malam penghilang rambut, malam sepatu, masker kosmetik, obat penghilang bulu, sabun, sampo rambut, sediaan untuk mencukur janggut, sediaan untuk pembersih rias muka, Sediaan-sediaan pemutih dan zat-zat lainnya untuk mencuci, sediaan-sediaan untuk membersihkan, mengkilatkan, membuang lemak dan menggosok, semprot rambut, wangi-wangian, minyak-minyak sari, kosmetik, losion rambut
analisis keuangan, Jasa asuransi, jasa penyedia dana, jasa perbankan, konsultasi keuangan, manajemen keuangan, mengatur penyediaan pembiayaan, penanaman modal dalam sekuritas dengan dana bersama para pemegang saham dan investasi dana, penerbitan cek untuk keperluan perjalanan dan kartu kredit, pengelolaan hak milik tanah dan bangunan pemukiman, pengumpulan dana untuk amal, penilaian hak milik (property), penilaian keuangan [asuransi, perbankan, tanah dan bangunan pemukiman], perbankan online, urusan moneter, urusan tanah dan bangunan pemukiman (real estate)
agen kantor berita, iklan elektronik (telekomunikasi), inforrnasi mengenai telekomunikasi, jasa komunikasi radio dan telepon, jasa komunikasi radio telepon bergerak, jasa pos elektronik, Jasa telekomunikasi, jasa telekonferensi atau konferensi melalui video (video conferencing), komunikasi melalui terminal komputer atau komunikasi melalui jaringan optik serat, menyediakan akses ke data base, menyediakan akses pengguna ke jaringan komputer global, menyediakan sambungan [koneksi] telekomunikasi ke jaringan komputer global, penyediaan forum online, penyewaan peralatan telekomunikasi, penyewaan akses waktu ke sistem pesan elektronik, siaran radio dan televisi
informasi angkutan, Jasa pengangkutan, jasa penyeretan kendaraan, pemanduan, pemesanan perjalanan, angkutan penumpang, pengantaran barang, pengantaran koran, pengaturan perjalanan, pengemasan dan penyimpanan barang, penyaluran air dan tenaga, penyedia tenaga, penyewaan (rental and hire) kendaraan, penyewaan tempat parkir, penyimpanan fisik data atau dokumen secara elektronik, pernesanan ternpat duduk (perjalanan), transportasi logistik
fotografi, hiburan, informasi pendidikan dan hiburan, jasa penterjemah, jasa perjudian, jasa perkumpulan kesehatan [pelatihan kesehatan dan fitnes], jasa perpustakaan, jasa perrnainan yang disediakan secara online dari jaringan komputer, jasa pertaruhan, jasa-jasa klub olah raga beserta kegiatan olah raga dan kebudayaannya, jasa-jasa pemondokan selama liburan (hiburan), jasa-jasa pemondokan untuk berolah-raga selama liburan, kegiatan olahraga dan kebudayaan, latihan kerja sekolah kejuruan, memproduksi film pita video, menyediakan fasilitas olah raga, menyediakan fasilitas rekreasi, pemesanan tempat duduk untuk pertandingan olah raga dan permainan, pemesanan tempat untuk pertunjukan, Pendidikan, penerbitan buku, penerbitan dekstop elektronik, pengaturan dan penyelenggaraan kolokium, perkuliahan, kongres-kongres, pengaturan pameran untuk tujuan kebudayaan atau pendidikan, pengoperasian undian, penyedia jasa hiburan radio dan televisi, penyedia jasa klub olah raga, penyediaan infrastruktur hiburan, yaitu kamar duduk VIP and ruang perjamuan (hospitality boxes) untuk di dalam dan di luar stadium, penyediaan latihan, penyediaan publikasi elektronik secara online, yang tidak dapat diunduh, penyelenggaraan pertandingan [pendidikan atau hiburan], penyelenggaraan pertunjukan, kompetisi olah raga, pameran-pameran untuk tujuan kebudayaan, olah raga atau pendidikan, penyewaan alat perekam video, radio dan televisi, penyewaan dekor panggung, penyewaan fasilitas stadium, penyewaan film, penyewaan gambar bergerak, penyewaan peralatan olah raga, kecuali kendaraan, penyewaan perekam suara, penyewaan tempat olah raga dan bahan-bahan dan perlengkapan olah raga, penyuntingan pita video, produksi film, selain film-film periklanan, publikasi buku dan jurnal secara elektronik dengan online, publikasi dan penerbitan buku dan koran, sekolah dengan asrama
Alarm, alas bonggol penggambar (mouse mats), alat pelindung untuk penggunaan pribadi terhadap kecelakaan, alat pemadam kebakaran, alat penggerak untu k headphone, USB flash, antena, aparat untuk merekam, mengirim, mereproduksi suara atau gambar, Aparat-aparat dan instrumen-instrumen ilmu pengetahuan, pelayaran, geodesi, fotografi, sinematografi, optik, timbang, ukur, sinyal, pemeriksaan (pengawasan), penyelamatan, pendidikan, aparat-aparat dan instrumen-instrumen untuk menghantarkan, mengganti, mengubah, mengakumulasi, mengatur atau mengontrol listrik, barang-barang ahli kacamata (optician), baterai listrik, bel listrik (kecuali sepeda), bonggol penggambar (mouse) komputer, cakram optik, DVD dan media perekam digital lainnya, corong bicara, detektor, headphone, headphone stereo, helm pelindung untuk olahraga, jadwal elektroni k (electronic timetables), jaket penyelamat, kabel listrik, kacamata [optik], kacamata olahraga, kacamata renang, kalkulator, kartu pintar [kartu sirkuit terpadu], kartun animasi, kas register, kotak (cases) yang disesuaikan untuk tablet dan ponsel, kotak pembawa komputer, kotak untuk speaker (speaker enclosures), kumparan elektromagnetik, lonceng [alat tanda bahaya], mekanisme yang dioperasikan dengan uang logam, pakaian untuk perlindungan terhadap kecelakaan, penyinaran dan kebakaran, pakaian, sarung tangan atau masker pelindung dan untuk menyelam, pelampung isyarat, pelindung gigi, pelindung kepala, pengukur alkohol, pengukur tinggi, penutup kepala (headwear) untuk kegiatan olahraga untuk perfindungan terhadap cedera, peralatan diagnosa, bukan untuk tujuan medis, peralatan pengolah data dan komputer, perangkat lunak permainan, periferal yang disesuaikan untuk digunakan dengan komputer, program komputer, terekam, radio yang juga berfungsi sebagai jam (radios incorporating clocks), relai listrik, sampul tablet dan telepon (phones), sekstan, stereo pribadi, substrat perekam [magnetik], cakram perekam, cakram optik, tanda pengenal magnetik, telepon, tempat kacamata, terpal keamanan, terrnometer, USB hub
Pemilik
- NAMA
- ALAMAT
- PARIS SAINT-GERMAIN FOOTBALL
- Berkedudukan di: 24 rue du Commandant Guilbaud, 75016 Paris France.
- FR
Prioritas
- NOMOR
- KEWARGANEGARAAN
No data
Konsultan
- NAMA
- ALAMAT